Spesifikasi Meizu 18, Ponsel Meizu 12 GB RAM & Kamera 64 MP

Kayeols

harga dan spesifikasi meizu 18

Spesifikasi Meizu 18

Display & Resolusi 6.2 Inci, 1440 x 3200 Piksel
Chipset Qualcomm SM8350 Snapdragon 888 5G
Memori & RAM
128GB vs 8GB RAM, 256GB vs 8GB RAM, 256GB vs 12GB RAM
Kamera Utama = 64 MP, 8 MP, 16 MP

Selfie = 20 MP

Baterai Li-Po 4000 mAh, tidak dapat dilepas

Spesifikasi Meizu 18 Lengkap

JARINGAN
Jaringan GSM / HSPA / LTE / 5G
DIUMUMKAN
Diumumkan 03 Maret 2021
Rilis 08 Maret 2021
BODY
Dimensi 152.4 x 69.2 x 8.2 mm
Berat 162 gram
Bahan Kaca pada bagian depan
SIM
SIM Ganda Nano
TAMPILAN
Tipe Layar
Super AMOLED
Ukuran 6.2 Inci
Resolusi 1440 x 3200 Piksel
Proteksi
PLATFORM
OS Android 11, Flyme 9
Chipset Qualcomm SM8350 Snapdragon 888 5G
CPU Octa-core (1×2.84 GHz Kryo 680 & 3×2.42 GHz Kryo 680 & 4×1.80 GHz Kryo 680)
GPU Adreno 660
MEMORI
Internal & RAM
128GB vs 8GB RAM, 256GB vs 8GB RAM, 256GB vs 12GB RAM
Eksternal Tidak
KAMERA UTAMA
Kamera Utama 64 MP
Kamera Kedua
8 MP
Kamera Ketiga 16 MP
Kamera Keempat
Fitur Flash dua warna LED ganda, HDR, panorama
Video 4K
KAMERA DEPAN
Kamera 20 MP
Fitur HDR
Video 1080p
SUARA
Loudspeaker Ya, dengan speaker stereo
3.5mm Jack Tidak
KOMUNIKASI
WLAN Wi-Fi 802.11 а/b/g/n/ac/6e, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot
Bluetooth 5.2
GPS Ya
NFC Ya
Radio Tidak
USB USB Tipe C
FITUR
Sensors Sidik jari (di bawah tampilan, ultrasonik), akselerometer, giro, jarak, kompas
BATERAI
Kapasitas Li-Po 4000 mAh, tidak dapat dilepas
Charging Pengisian cepat 36W, 40% dalam 15 menit, 100% dalam 50 menit (diiklankan)
Pengiriman Daya 3.0
Pengisian Cepat 3+
MISC
Warna Biru, Putih, Aurora
Model
Harga Sekitar 560 Euro, jika dirupiahkan dengan kurs Rp 17.000/euro, maka harganya sekitar Rp 9.5 juta.

Baca Juga :

Ulasan Singkat

Halo sobat dewailmu, ini adalah ulasan pertama mimin tentang ponsel Meizu, dan ponsel meizu pertama yang mimin ulas adalah Meizu 18. Dengan harga Rp 9.5 juta, bagaimana spesifikasi ponsel ini?, berikut ulasannya!.

Ponsel ini memiliki berat yang cukup ringan, yakni 162 gram dan sudah menggunakan SIM Ganda model Nano. Tipe layar yang digunakan adalah Super AMOLED dengan ukuran layar 6,2 inci atau beresolusi 1440 x 3200 Piksel.

Pada bagian sistem operasi, ponsel ini menggunakan OS Android 11, Flyme 9. Dan ditenagai ponsel Qualcomm SM8350 Snapdragon 888 5G yang memiliki 8 CPU dengan clock speed 2.84 GHz, 2.42 GHz, 1.80 GHz. Untuk memori grafisnya, Meizu 18 menggunakan Adreno 660.

Untuk penyimpanan internal dan RAM, ponsel ini memiliki beberapa varian, yakni 128GB vs 8GB RAM, 256GB vs 8GB RAM, 256GB vs 12GB RAM. Namun untuk memori eksternal, ponsel ini tidak memiliki slot.

Selanjutnya pada bagian kamera, smartphone android yang satu ini memiliki 3 kamera belakang dengan resolusi 64 MP, 8 MP, dan 16 MP yang sudah mendukung perekaman video 4K. Untuk kamera depan, hanya ada 1 kamera dengan resolusi 20 MP yang mendukung perekaman video 1080p.

Fitur yang dimiliki ponsel Meizu ini adalah adanya Sensor sidik jari, NFC, dan sederet fitur umum lainnya.

Lanjut pada baterai, ponsel ini memiliki kapasitas baterai yang lumayan kecil, dan menurut saya ini adalah kekurangannya. Kapasitas baterai ponsel ini adalah 4000 mAh dengan jenis baterai Li-Po. Namun, meizu 18 sudah memiliki banyak fitur pengisian cepat, seperti Fast Charging 36W.

Untuk warnanya, ponsel ini memiliki beberapa varian warna, yakni Biru, Putih, Aurora.

Bagikan:

Tags

Kayeols

Usaha dan Berdoa itu Sangat Penting, Berjuanglah Sekuat Tenaga, Niscaya Perjuanganmu akan membuahkan Hasil Yang Manis.

Baca Juga