Harga Dan Spesifikasi Nokia 3.4 Lengkap Dengan Ulasan

Kayeols

Spesifikasi Nokia 3.4

Display & Resolusi 6,39 inci &  720 x 1560 piksel
Chipset  Qualcomm SM4250 Snapdragon 460 (11 nm)
Memori & RAM
32GB RAM 3GB, 64GB RAM 3GB, 64GB RAM 4GB
Kamera Utama =13MP

Selfie =8MP

Baterai 4000 mAh

Spesifikasi Nokia 3.4 Lengkap

JARINGAN
Jaringan GSM / HSPA / LTE
DIUMUMKAN
Rilis Pada 26 Oktober 2020
Status Akan Segera Rilis
BODY
Dimensi 161 x 76 x 8,7 mm (6,34 x 2,99 x 0,34 inci)
Berat 180 gram
Bahan
SIM
SIM Tunggal (Nano-SIM) atau Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
TAMPILAN
Tipe IPS LCD, 400 nits (ketik)
Ukuran 6,39 inci, 100,2 cm 2 (~ rasio layar-ke-tubuh 81,9%)
Resolusi 720 x 1560 piksel, rasio 19,5: 9 (~ kepadatan 269 ppi)
Proteksi
PLATFORM
OS Android 10, peningkatan terencana ke Android 11
Chipset Qualcomm SM4250 Snapdragon 460 (11 nm)
CPU Octa-core (4×1,8 GHz Cortex-A73 & 4×1,8 GHz Cortex-A53)
GPU Adreno 610
MEMORI
Internal 32GB RAM 3GB, 64GB RAM 3GB, 64GB RAM 4GB

eMMC 5.1

Eksternal microSDXC (slot khusus)
KAMERA UTAMA
Kamera Utama 13 MP, (lebar), PDAF
Kamera Kedua
5 MP, (ultrawide)
Kamera Ketiga 2 MP, (kedalaman)
Kamera Keempat
Fitur Flash LED, HDR, panorama
Video 1080p @ 30fps
KAMERA DEPAN
Kamera 8 MP, (lebar)
Fitur
Video 1080p @ 30fps
SUARA
Loudspeaker Iya
3.5mm Jack Iya
KOMUNIKASI
WLAN Wi-Fi 802.11 b / g / n, hotspot
Bluetooth 4.2, A2DP, aptX
GPS Ya, dengan A-GPS, GLONASS, GALILEO, BDS
NFC Tidak
Radio Radio FM
USB USB Type-C 2.0
FITUR
Sensors Sidik jari (dipasang di belakang), akselerometer, giro, jarak
BATERAI
Kapasitas Li-Po 4000 mAh, tidak dapat dilepas
Charging Mengisi daya 10W
Standby
MISC
Warna Fjord, Senja, Arang
Model

Baca Juga :

Ulasan Produk

Pada tanggal 26 Oktober mendatang Nokia 3.4 akan segera rilis. Tentu saja ini banyak menarik peminat bagi orang-orang yang terlalu bosan dengan brand yang itu-itu saja. Mari kita mulai lihat apa sih yang menarik dari smartphone yang satu ini.

Nokia 3.4 ini memiliki bezzel yang tipis dan dibuat tebal pada bagian bawahnya untuk menampilkan brand Nokia. Lalu untuk body belakang terdapat lingkaran yang berisika kamera dan flash. Tak hanya itu saja, ponsel ini dilengkapi dengan fingerprint juga.

Dengan ukurang layar 6,39 inchi dan resolusi 720 x 1500 piksel tipe layarnya IPS LCD, membuat smartphone ini memiliki tampilan yang tajam. Lalu untuk beratnya juga lumayan sekitar 180 gram an.

Mengenai performa, ini menggunakan chipset qualcomm snapdragon 460 dan sudah menggunakan android 10 serta bisa ditingkatkan ke android 11. CPUnya menggunakan octa core dan GPUnya menggunakan Adreno 610.

Bagian penyimpanannya juga terdapat banyak pilihan, mulai dari RAM 3GB 32GB, RAM 3GB 64GB, dan RAM 4GB 64GB. Dilengkapi juga slot khusus, apabila kalian ingin menggunakan MMC.

Selanjutnya pada bagian kamera, ada triple kamera yang terdiri dari 13MP, 5MP, dan 2MP. Sedangkan untuk kamera depan atau selfienya hanya ada single kamera alias satu kamera saja dengan resolusi sebesar 8MP lensa lebar. Sayangnya ponsel ini belum support untuk melakukan perekeman video dengan kualitas 4K.

Smartphone ini dibekali dengan baterai sebesar 4000 mAh tidak dapat dilepas. Mengisi dayanya pun sebesar 10 W. Dengan harga 160 euro an, ponsel ini bisa kalian dapatkan. Terakhir untuk warnanya pun juga agak aneh namanya. Mulai dari Fjord, Senja, dan Arang.

Baca Juga:  Harga Dan Spesifikasi Nokia 2 V Tella Beserta Ulasan

Bagikan:

Tags

Kayeols

Usaha dan Berdoa itu Sangat Penting, Berjuanglah Sekuat Tenaga, Niscaya Perjuanganmu akan membuahkan Hasil Yang Manis.

Tinggalkan komentar