Peminat dan Daya Tampung SNBT IPB 2024, Serta Tips Lolos

Johan Candra

Peminat dan Daya Tampung SNBT IPB 2024 menunjukkan tren yang menarik. Hal ini karena setiap tahunnya ribuan calon mahasiswa berlomba-lomba untuk masuk IPB lewat jalur tes nasional (SNBT).

Meski demikian hanya sedikit yang bisa diterima IPB karena daya tampung SNBT yang terbatas di berbagai prodinya.

Sebagai salah satu PTN terbaik di Indonesia, IPB memiliki daya tarik yang besar bagi ribuan peserta yang mendaftar.

Nah pada artikel ini kami akan membahas tentang peminat dan daya tampung SNBT IPB 2024, yang bisa kamu jadikan sebagai bahan pertimbangan untuk memilih jurusan.

daya tampung snbt ipb

Peminat dan Daya Tampung SNBT IPB 2024

Berikut ini adalah data daya tampung SNBT IPB dan peminatnya:

PRODI JENJANG DAYA TAMPUNG 2024 PEMINAT 2023 JENIS PORTOFOLIO
AKUNTANSI D4 84 871
ANALISIS KIMIA D4 42 255
EKOWISATA D4 30 236
EKOWISATA (KAMPUS SUKABUMI) D4 27 68
KOMUNIKASI DIGITAL DAN MEDIA D4 84 1.298
KOMUNIKASI DIGITAL DAN MEDIA (KAMPUS SUKABUMI) D4 27 137
MANAJEMEN AGRIBISNIS D4 84 572
MANAJEMEN AGRIBISNIS (KAMPUS SUKABUMI) D4 27 106
MANAJEMEN INDUSTRI D4 42 436
MANAJEMEN INDUSTRI JASA MAKANAN DAN GIZI D4 42 482
PARAMEDIK VETERINER D4 21 102
SUPERVISOR JAMINAN MUTU PANGAN D4 42 243
TEKNIK DAN MANAJEMEN LINGKUNGAN D4 42 219
TEKNOLOGI DAN MANAJEMEN PEMBENIHAN IKAN D4 21 58
TEKNOLOGI DAN MANAJEMEN PEMBENIHAN IKAN (KAMPUS SUKABUMI) D4 24 23
TEKNOLOGI DAN MANAJEMEN TERNAK D4 21 114
TEKNOLOGI DAN MANAJEMEN TERNAK (KAMPUS SUKABUMI) D4 21 39
TEKNOLOGI PRODUKSI DAN MANAJEMEN PERKEBUNAN D4 32 94
TEKNOLOGI PRODUKSI DAN PENGEMBANGAN MASYARAKAT PERTANIAN D4 21 78
TEKNOLOGI REKAYASA KOMPUTER D4 42 211
TEKNOLOGI REKAYASA PERANGKAT LUNAK D4 42 446
AGRIBISNIS S1 54 816
AGRONOMI DAN HORTIKULTURA S1 68 534
AKTUARIA S1 24 426
ARSITEKTUR LANSEKAP S1 30 449
BIOINFORMATIKA S1 25 (Prodi Baru)
BIOKIMIA S1 33 367
BIOLOGI S1 33 298
BISNIS S1 69 1.268
EKONOMI PEMBANGUNAN S1 39 490
EKONOMI SUMBERDAYA DAN LINGKUNGAN S1 39 513
EKONOMI SYARIAH S1 39 492
FISIKA S1 36 198
ILMU DAN TEKNOLOGI KELAUTAN S1 39 482
ILMU GIZI S1 30 1.174
ILMU KELUARGA DAN KONSUMEN S1 36 486
ILMU KOMPUTER S1 51 1.308
KEDOKTERAN S1 15 (Prodi Baru)
KEDOKTERAN HEWAN S1 66 910
KIMIA S1 36 283
KOMUNIKASI DAN PENGEMBANGAN MASYARAKAT S1 53 1.122
KONSERVASI SUMBERDAYA HUTAN DAN EKOWISATA S1 42 501
MANAJEMEN S1 54 1.642
MANAJEMEN HUTAN S1 42 401
MANAJEMEN SUMBERDAYA LAHAN S1 26 281
MANAJEMEN SUMBERDAYA PERAIRAN S1 30 288
MATEMATIKA S1 30 258
METEOROLOGI TERAPAN S1 30 267
NUTRISI DAN TEKNOLOGI PAKAN S1 48 430
PROTEKSI TANAMAN S1 30 221
SAINS BIOMEDIS S1 15 (Prodi Baru)
SILVIKULTUR S1 33 307
SMART AGRICULTURE S1 12 (Prodi Baru)
STATISTIKA DAN SAINS DATA S1 36 838
TEKNIK INDUSTRI PERTANIAN S1 39 544
TEKNIK PERTANIAN DAN BIOSISTEM S1 36 343
TEKNIK SIPIL DAN LINGKUNGAN S1 30 725
TEKNOLOGI & MANAJEMEN PERIKANAN BUDIDAYA S1 36 297
TEKNOLOGI & MANAJEMEN PERIKANAN TANGKAP S1 30 332
TEKNOLOGI HASIL HUTAN S1 30 305
TEKNOLOGI HASIL PERAIRAN S1 30 218
TEKNOLOGI HASIL TERNAK S1 30 291
TEKNOLOGI PANGAN S1 39 1.002
TEKNOLOGI PRODUKSI TERNAK S1 36 281
Baca Juga:  Akreditasi Unnes 2024, Yuk Cek Jurusan Impianmu!

Data daya tampung SNBT IPB dan peminatnya yang telah kami sajikan diatas dapat kamu gunakan sebagai bahan pertimbangan untuk menghitung peluang kelulusan kamu di SNBT.

Baca Juga:  Passing Grade PNM 2024 + Daya Tampung dan Peminat

Jika kamu yakin dan percaya diri pada kemampuan kamu dalam menjawab soal SNBT, jangan ragu untuk mengambil jurusan impianmu meskipun peminatnya banyak.

Baca Juga:  Peminat dan Daya Tampung SNBT Polman Bandung 2024

Namun jika kamu sadar diri dan struggle dalam menjawab soal-soal SNBT namun tetap ingin kuliah di IPB, kamu bisa memilih jurusan yang peminatnya sedikit dan daya tampungnya besar.

Tips Lolos SNBT

Selain mempertimbangkan peluang kelulusanmu lewat data daya tampung SNBT IPB di atas, kamu bisa mencoba tips yang Dewa Ilmu berikan berikut:

  1. Pahami format soal ujian SNBT. Memahami format dan jenis soal yang sering keluar di SNBT sangat membantu sekali. Jika kamu sudah terbiasa mengerjakan tipe soal critical thinking maka kamu akan sangat mudah meraih skor tinggi.
  2. Latihan, latihan, latihan. Tidak ada alasan lagi untuk tidak latihan soal SNBT. Gunakan waktu yang terbatas ini untuk mempelajari soal-soalnya.
  3. Fokus pada materi yang sering keluar. Prioritaskanlah untuk mempelajari materi yang sering keluar di SNBT.
  4. Tingkatkan kemampuan berpikir logis. Setelah mengalami perubahan SNBT kali ini banyak menguji kemampuan logika dan analitis.
  5. Jaga kesehatan. Meskipun belajar merupakan prioritas, kamu harus tetap berolahraga ya.
  6. Perbanyak Try Out. Ikutilah TO untuk mengukur sejauh mana kemampuanmu dalam menjawab soal-soal SNBT.

Demikianlah pembahasan dari Dewa Ilmu terkait peminat dan daya tampung SNBT IPB. Semoga artikel ini dapat membantu kamu untuk bisa kuliah di IPB ya. Terimakasih telah berkunjung dan semoga lulus!

Bagikan:

Johan Candra

Johan Candra adalah seorang penulis yang telah memiliki pengalaman lebih dari 2 tahun dalam menulis tentang human resources, hukum, teknologi, dan pendidikan.