Spesifikasi Apple iPad Pro 12.9 2021, RAM 16 GB, iPad Termahal?

Kayeols

Spesifikasi Apple iPad Pro 12.9 2021

Display & Resolusi12.9 Inci, 2048 x 2732 Piksel
ChipsetApple M1
Memori & RAM
128GB vs 8GB RAM, 256GB vs 8GB RAM, 512GB vs 8GB RAM, 1TB 16GB vs RAM, 2TB vs 16GB RAM
KameraUtama = 12 MP, 10 MP, 3D TOF

Selfie = 12 MP

BateraiLi-Po (40,88 Wh), tidak dapat dilepas

Spesifikasi Apple iPad Pro 12.9 2021 Lengkap

JARINGAN
JaringanGSM / CDMA / HSPA / EVDO / LTE / 5G
DIUMUMKAN
Diumumkan20 April 2021
Rilis21 Mei 2021
BODY
Dimensi280.6 x 214.9 x 6.4 milimeter
Berat682 – 685 gram
BahanKaca pada bagian depan, bagian belakang aluminium, bingkai aluminium
SIM
Nano SIM, eSIM
Dukungan stylus (integrasi Bluetooth, magnetik)
TAMPILAN
Tipe Layar
Liquid Retina XDR mini LED LCD
Ukuran12.9 Inci
Resolusi2048 x 2732 Piksel
Proteksi
Kaca anti gores, lapisan oleophobic
PLATFORM
OSiPadOS 14.5.1
ChipsetApple M1
CPUOcta-core
GPUApple GPU, Octa Core
MEMORI
Internal & RAM
128GB vs 8GB RAM, 256GB vs 8GB RAM, 512GB vs 8GB RAM, 1TB vs 16GB RAM, 2TB vs 16GB RAM
EksternalTidak ada slot
KAMERA UTAMA
Kamera Utama12 MP
Kamera Kedua
10 MP
Kamera Ketiga3D TOF
Kamera Keempat
FiturFlash LED, HDR
Video4K
KAMERA DEPAN
Kamera12 MP
FiturDeteksi wajah, HDR, panorama
Video1080p
SUARA
LoudspeakerYa, dengan speaker stereo
3.5mm JackYa
KOMUNIKASI
WLANWi-Fi 802.11 a / b / g / n / ac / 6, dual-band, hotspot
Bluetooth5.0
GPSYa
NFCTidak
RadioTidak
USBUSB Type C 4 (Thunderbolt 4), DisplayPort, konektor magnet
FITUR
SensorsSensor Wajah, akselerometer, giro, barometer

Perintah Bahasa Siri

BATERAI
KapasitasLi-Po (40,88 Wh), tidak dapat dilepas
ChargingPengisian cepat 18W
MISC
WarnaPerak, Abu – Abu
ModelA2379, A2461, A2462
HargaSekitar 1200 Euro, Jika dirupiahkan dengan kurs Rp 17.000/Euro, harganya sekitar Rp 20 juta

Baca Juga :

Ulasan Singkat

Apple iPad Pro 12.9 2021 merupaka  iPad dari Apple dengan harga yang mahal, yakni sekitar Rp 20 jutaan dan memiliki segudang fitur canggih. Berikut spesifikasi lengkap iPad tersebut!.

Untuk tampilan fisik luar, ponsel ini cukup berat ya, beratnya lebih dari setengah kilogram, pastinya sekitar 682 – 685 gram. Untuk bahan pembuatannya terbuat dari Kaca pada bagian depan, bagian belakang aluminium, bingkai aluminium. Ponsel ini menggunakan Nano Sim dan eSIM.

Tipe layar yang digunakan adalah Liquid Retina XDR mini LED LCD dengan ukuran 12.9 Inci atau beresolusi sekitar 2048 x 2732 piksel. Untuk perlindungan, ponsel ini menggunakan Kaca anti gores, lapisan oleophobic.

Lanjut pada bagian OS, iPad Pro 12.9 2021 menggunakan iPadOS 14.5.1 yang ditenagai oleh chipset Apple M1 dengan 8 CPU dan 8 GPU.

Kemudian untuk penyimpanan internal dan RAM, ada beberapa varian yang bisa anda pilih, yakni 128GB vs 8GB RAM, 256GB vs 8GB RAM, 512GB vs 8GB RAM, 1TB vs 16GB RAM, 2TB vs 16GB RAM. Namun untuk memori eskternal tidak tersedia slot.

Untuk kamera, ada 3 kamera pada ponsel ini, dengan resolusi 13 MP, 10 MP, 3D TOF dan sudah mendukung perekaman video 4K. Sedangkan untuk kamera depan hanya memiliki 1 kamera dengan resolusi 12 MP yang memiliki fitur Pendeteksi wajah dan mendukung perekaman video 1080p.

Fitur yang dimiliki iPad ini antara lain pendeteksi wajah, perintah bahasa Siri, dan masih banyak lagi. Namun yang mengejutkan, untuk iPad semahal ini tidak memiliki fitur NFC. Entah semua iPad didesain seperti itu atau hanya ada beberapa yang menggunakan NFC, saya tidak begitu mengerti ya.

Lanjut untuk bagian baterai hanya tidak diketahu secara pasti berapa kapasitasnya, disini cuma dijelaskan 40.88 Wh. iPad ini juga sudah mendukung pengisian cepat 18W. Terakhir untuk warnanya ada beberapa bagian, yakni Abu Abu dan Hijau.

Menurut anda sudah pantaskah iPad ini dihargai Rp 20 jutaan?, tulis jawaban anda di kolom komentar ya!.

Baca Juga:  Kelebihan dan Kelemahan iPhone 14 Pro Max, Wajib Diketahui!

Bagikan:

Tags

Kayeols

Usaha dan Berdoa itu Sangat Penting, Berjuanglah Sekuat Tenaga, Niscaya Perjuanganmu akan membuahkan Hasil Yang Manis.

Tinggalkan komentar